Pendidikan

Pendidikan

Fakultas Psikologi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta saat ini memiliki dua Program Studi yaitu Program Studi Sarjana Psikologi dengan masa studi 8 semester dan Program Studi Magister Psikologi dengan masa studi 4 semester. Khusus untuk Program Studi Magister Sains Psikologi, terdiri dari 3 peminatan yaitu Psikologi Indistri dan Organisasi, Psikologi Pendidikan dan Psikometri. Kurikulum yang digunakan oleh Fakultas Psikologi UIN Jakarta adalah Kurikulum SN Dikti dan AP2TPi (Asosiasi Penyelenggara Pendidikan Tinggi Psikologi Indonesia).

Akreditasi untuk program studi sarjana psikologi adalah ”A” sedangkan untuk Magister Psikologi saat ini memiliki Akreditasi ”B”. Prodi di fakultas psikologi memiliki keunggulan di bidang Psikologi Islam dan Psikometri yang menjadi ciri khas dan membedakannya dengan Fakultas Psikologi lain yang ada di Indonesia.

Guru Besar